Belakangan ini , dunia Sedang di hebohkan dengan rencana peluncuran produk terbaru dari perugahaan teknologi raksasa dunia , Aplle . Ta , Apple memang sedang berencana akan meluncurkan produk Iphone terbarunya , yaitu Iphone X dalam waktu dekat ini . Beberapa fitur yang telah di bocorkan ke publik membuat para penggermar Gadget dan fans Apple di serluruh dunia menunggu dengan antusias . Bahkan , sering kali beberapa hari menuji peluncurannya , orang-orang rela mengantre di depan Apple Store demi mendapatkan produk tersebut segera mungkin . Saat peluncuran iPhone 8 kemarin saja , pembelian pertama yang berhasil mendapatkan produk Appe harus rela menunggu selama sebelas hari di depan Toko Apple . Peluncuran iPhone X ini menjadi sesuatu yang lebih di nanti karena iPhone X memiliki fitur yang lebih canggih dibandingakan dengan iPhone 8 .
namun , di balik setiap produk yang kita konsumsi , baik itu berupa makanan , buku , mainan , mebel , hingga gadget yang saat ini kita pegang untuk membaca artikel ini , terdapat orang-orang yang bekerja untuk mewujudkannya . Dalam kasus Apple dan iPhonenya , terdapat orang-orang hebat di baliknya , seperti SteveWozniak dan ribuan pekerja di kantor Apple.
Namun, bukan hanya orang-orang keren yang bekerja di kantor mewah dan nyaman Apple saja yang berjasa dalam menghantarkan iPhone ke tangan konsumen. Nyatanya, ada puluhan ribu orang lain yang terperangkap dalam pabrik perakitan iPhone di Cina yang harus menjalani hidup menyedihkan demi mewujudkan jutaan iPhone yang kita konsumsi kini. Orang-orang inilah yang mewujudkan ide-ide keren produk Apple menjadi produk massal yang siap dikonsumsi. Nah, ternyata, tiap iPhone ini mengandung keringat mereka, para buruh pabrik dengan kehidupan yang serba terbatas. Ingin tahu seperti apa kehidupan para buruh pabrik iPhone di Cina? Cek fakta-fakta berikut, ya!
No comments:
Post a Comment